
Seminar
What's New SOLIDWORKS 2025
Ringkasan
Mengeksplorasi fitur-fitur terbaru yang dirancang untuk mempermudah dan mempercepat proses desain. Selain itu, akan dibagikan tips dan trik yang mengungkap fitur menarik yang mungkin belum banyak diketahui oleh pengguna SOLIDWORKS, memberikan Anda keunggulan dalam proses desain.
Point pembahasan utama:
What's New in SOLIDWORKS 2025
SOLIDWORKS Tips & Tricks
Industry Workflow
3DEXPERIENCE SOLIDWORKS
Video

Pembicara

Muhammad Hardyando
Application Engineer
PT Paralogix Ciptareka Wyasatama

Muhammad Alfian
Pre-Sales Engineer
PT Paralogix Ciptareka Wyasatama
Diskusi